Kamis, 01 Mei 2014

MENJAWAB TURUNNYA MINAT BELAJAR MAHASISWA - Firmansyah Putra



Dewasa  ini kampus merupakan media pendidikan tertinggi di antara yang lain.yang penghuninya sudah mulai berevolusi dari siswa menjadi mahasiswa dan seharusnya pun kapsitasnya pun seran tiada meningkat.
Namun realitasnya di lapangan mahasiswa sekarang menjadi kupu-kupu (kuliah pulang) sekarang paradigma ini sudah menjamur di kehidupan mahasiswa,khususnya yang saya soroti adalah mahasiswa IT  di STKIP PGRI SUMENEP.  yang mana mereka sudah mulai kehilangan untuk tahu,untuk maju.
Maka saya disini saya menawarkan solusi membentuk komunitas , yang mana di komunitas ini akan menumbuh kembangkan minat dan bakat mahasiswa.jadi komunitas ini akan di bagi perbidang WEB , JARINGAN , dan MULTIMEDIA.jadi mahasiswa bebas memilih minat yang sesuai dengan minat masing-masing dan lebih memberi kesempatan pada mereka. .(Firman/kd/HMI)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar